Selasa, 05 Oktober 2010

Online Shopping? Berikut Tips & Triknya

Tau kan gimana rasanya klo udah kalap shopping? Begitu nyampe rumah baru nyadar, kalo ga semua barang yang kita beli itu dibutuhkan, belum lagi klo bingung yang ini mau dipake ke mana yaa? Trus ga ada matching-annya
Ini tipsnya supaya tidak terjerat dengan spending spree dan menyesal kemudian
  1. Hindari belanja sesuatu hanya di satu toko. Belanja dengan jumlah banyak, cendrung membuat kita menambahkan sesuatu yang dijual dengan harga murah padahal tidak diperlukan.
  2. Jangan tergoda diskon besar-besaran. Secara tidak sadar, otak kita melihat harga Rp 99,900 sebagai sesuatu yang murah, padahal cuman kurang Rp 100 ke Rp 100,000
  3. Belanja secara tunai. Belanja dengan uang tunai membuat Anda menyadari bahwa dompet semakin tipis hehehe.. Beda dengan belanja dengan menggunakan kartu kredit, yang tidak tampak seperti mengeluarkan uang dan membuat Anda semakin kalap untuk berbelanja.
  4. Jangan belanja di saat mood Anda sedang buruk. Belanja dalam keadaan ini membuat Anda tidak berpkir panjang untuk membeli barang2 yang mahal. Karena Anda berpikir untuk menghilangkan rasa sedih atau menghilangkan si bad mood.
  5. Jangan belanja di saat Anda sedang lelah, karena pertahanan terhadap godaan belanja juga melemah di saat Anda sedang lelah
Have a smart shopping!
(Sumber : beritaterkinionline.com)

Dapatkan info lengkap toko busana wanita, toko busana pria dan toko aksesoris murah di : http://ster1.karir.com.

0 komentar:

Posting Komentar